Scroll untuk baca artikel
NewsPemerintahanSuara Jabar

Zero Complaint Pelayanan Publik Kelurahan Jatiasih Dibarengi Bazar UMKN

×

Zero Complaint Pelayanan Publik Kelurahan Jatiasih Dibarengi Bazar UMKN

Sebarkan artikel ini

Suarapena.com, BEKASI — Melaksanakan 100 hari kerja Wali dan Wakil Wali Kota Bekasi, Tri Adhianto dan Abdul Harris Bobihoe, kelurahan Jatiasih laksanakan pelayanan tambahan hingga pukul 20.00 wib.

Selain itu, dalam pembukaan pelayanan hingga malam tersebut yang digelar pada (8/2) kemarin juga diadakan bazar UMKM maupun musik akustik yang bekerjasama dengan Karang Taruna RW04 dan Komunitas UMKM se-kelurahan jatiasih.

Advertisement
Scroll ke bawah untuk lihat konten

Lurah Jatiasih, Sakum Nugraha, mengatakan selain pelaksanaan pelayanan publik tambahan hingga malam, juga untuk menumbuhkan minat dan kepercayaan warga setempat terhadap pelayanan publik pemerintahan serta menggelar bazar UMKM, Selasa (25/2/2025).

Berita Terkait:  H-5 Lurah Jatisampurna Siaga Penuh Pengamanan Logistik Pemilu 2024

“Ada bazar UMKM berupa kuliner sebanyak 15 lapak dan juga musik akustik di taman depan kantor kelurahan. Tujuannya agar meriah pelayanan publik tambahan ini,” ungkapnya.

Harapannya, lanjut Lurah Sakum, pertama menciptakan zero complain pelayanan serta birokrasi berkreasi memberikan pelayanan tambahan.

Berita Terkait:  Evi Sebut Aspirasi Masyarakat Masih terkait Perbaikan Infrastruktur

“Salah satunya meminimalisir komplain – komplain ditengah masyarakat,” ucapnya.

Diketahui, jenis tambahan pelayanan yang dilaksanakan kelurahan Jatiasih diantaranya Kependudukan Digital, SKTM, pelayanan loket Pembayaran PBB.

Eksplorasi konten lain dari Suarapena.com | Suara Pena Mata Hati Bangsa

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca