Scroll untuk baca artikel
Par-Pol

Respons Jokowi Putra Bungsunya Kaesang Pangarep Maju di Pilkada Kota Bekasi

×

Respons Jokowi Putra Bungsunya Kaesang Pangarep Maju di Pilkada Kota Bekasi

Sebarkan artikel ini
Presiden Joko Widodo didampingi Pj Gubernur Jawa Barat dan Pj Wali Kota Bekasi saat memberikan keterangan pers di Bekasi, Jumat (16/2/2024).
Presiden Joko Widodo didampingi Pj Gubernur Jawa Barat dan Pj Wali Kota Bekasi saat memberikan keterangan pers di Bekasi, Jumat (16/2/2024).

Suarapena.com, KARAWANG – Baru-baru ini putra bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep ramai diperbincangkan.

Kaesang yang juga ketua umum partai solidaritas indonesia (PSI), didaftarkan oleh relawan untuk maju dalam kontestasi Pilkada Kota Bekasi.

Advertisement
Scroll ke bawah untuk lihat konten

Presiden Jokowi disela-sela kunjungan kerjanya di Karawang, Jawa Barat, merospons santai hal tersebut.

“Tanya ke partai, tanya ke PSI, itu urusan partai,” kata Jokowi, Rabu (8/5/2024).

Berita Terkait:  Alasan Partai Gelora Berikan Surat Rekomendasi ke Tri Adhianto

Jokowi tak bicara banyak soal dukungan jika putra bungsunya, Kaesang Pangarep benar maju di Pilkada sebagai calon Wali Kota Bekasi.

“Itu tolong ditanya kepada partai atau kepada yang bersangkutan. Sedikit-sedikit urusan pilkada ditanya ke saya,” ucap Jokowi. (r5/at)